Senin, 16 Agustus 2010

Resep Ayam Singgang ala Weny A. Syirmakhrib

Resep Ayam Singgang ala Weny A. Syirmakhrib

Bahan - Bahan :
  • 1 kg Ayam
  • 800 ml santan cair
  • 3 batang serai, memarkan dan buat simpul
  • 5 lmbr daun jeruk, buang tulang daun
  • 2 lmbr daun kunyit, biki simpul
  • Bumbu Halus :
  • 9 siung b.merah brebes atau 5 shallot gede (dtmpt saya tgl, shallot lbh murah)
  • 5 siung b. putih
  • 5 butir kemiri
  • 4 cm kunyit atau 2 tsp kunyit bubuk
  • 4 cm jahe atau 2 tsp jahe bubuk
  • 4 cm lengkuas atau 2 tsp lengkuas bubuk
  • 7 buah cabe besar (tgtg tingkat kepedasan yg dimau)
  • 1 tsp Ketumbar
  • 1 tsp jinten
  • 1 tsp garam gula merica

Cara Membuat :
  1. Masukan santan, bumbu halus dan gula garam merica aduk hingga merata kemudian nyalain api besar
  2. Setelah santan mulai matang, masukan daun jeruk, daun kunyit, sereh dan ayam. Aduk hingga ayam empuk dan santan mengental

Demikianlah informasi mengenai Resep Ayam Singgang ala Weny A. Syirmakhrib. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar