Bahan - Bahan :
- 1/2 ekor ayam
- 3 buah pasang ampela hati
- bumbu ungkep
- 10 biji bawang merah
- 5 biji bawang putih
- 3 biji kemiri
- 1/2 cm jahe
- 1 sdt ketumbar
- 1 sdm bubuk kunyit
- 1 batang serai
- 2 lembar daun jeruk
- secukupnya garam
- secukupnya lada
- secukupnya gula pasir
- secukupnya minyak goreng untuk menumis
- bahan sambel
- 2 biji bawang merah
- 1 biji bawang putih
- 15 biji cabe rawit
- 3 biji tomat besar
- 1 cm terasi goreng
- secukupnya garam
- secukupnya gula
- minyak
- 1 biji jeruk limau
Cara Membuat :
- Haluskan bumbu ungkep kecuali serai,daun jeruk. Tumis bumbu halus hingga harum masukka serai dan daun jeruk,kemudian masukka ayam dan hati,aduk hingga rata,lalu masukkan air secukupnya. Rebus hingga bumbu meresap dan matang.
- Setelah selesai direbus ayam ditiriskan dan goreng...
- Masak sambal terasi: goreng semua bahan sambel,ulek dengan garam,gula,dan terasi sampai lembut,kasih perasan jeruk limau
Demikianlah informasi mengenai Resep Ayam ampela ati penyet ala Fitriatul Muniroh. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar