Jumat, 11 Desember 2015

Resep Ayam dan Tempe Bacem ala Chalista

Resep Ayam dan Tempe Bacem ala Chalista

Bahan - Bahan :
  • 1 ekor ayam kampung
  • 1 lt air kelapa
  • Bumbu Halus:
  • 5 siung bawang merah
  • 3 siung bawang putih
  • 3/4 sdt jinten, sangrai
  • 1,5 sdm ketumbar, sangrai
  • bahan lainnya :
  • 70 gr gula merah, sisir
  • 1 sdm gulapasir
  • 1 sdm garam / sesuai selera
  • 1 sdm asam jawa(campur dg 100ml air, saring dan ambil airnya aja)
  • 2 ruas lengkuas,memarkan
  • 6 lbr daun salam
  • 4 sdm kecap manis

Cara Membuat :
  1. Cuci bersih ayam yg sudah di potong
  2. Siapkan panci, masukkan air kelapa dan semua bumbu (bumbu halus, lengkuas, daun salam, garam, gula dan kecap). Rebus hingga mendidih. Masukkan ayam ke dalam rebusan air, tutup panci dan masak hingga air mengering. Sesekali bolak-balik ayam selama perebusan. Jika air hampir habis, angkat ayam. 
  3. Siapkan wajan, beri minyak agak banyak dan goreng ayam hingga permukaannya agak kering. Jangan menggorengnya terlalu lama karena bumbu ayam yang mengandung gula membuatnya mudah gosong. Angkat dan tiriskan.

Demikianlah informasi mengenai Resep Ayam dan Tempe Bacem ala Chalista. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar