Senin, 07 Desember 2015

Resep Fire wings (sayap ayam pedas ala recheese) ala Ekha A Indriany

Resep Fire wings (sayap ayam pedas ala recheese) ala Ekha A Indriany

Bahan - Bahan :
  • 1 kg sayap ayam
  • 1 sdt garam
  • 2 bks tepung bumbu serba guna
  • 2 bh Jeruk nipis
  • Air matang
  • abon cabe atau cabai bubuk
  • 1 sdt saus tomat
  • 10 sdm saus BBQ delmonte
  • 3 sdm saus sambal
  • 1/2 sdt kecap manis

Cara Membuat :
  1. Bersihkan sayap ayam lalu potong pisahkan sayap dengan bagian satunya seperti fotoku 😊
  2. Berikan perasan jeruk nipis dan garam sayap ayam tersebut selama 30 menit agar meresap dan ga bau amis
  3. Cuci lagi sayap ayam tersebut agar tidak terlalu asin.
  4. Bumbui dengan tepung bumbu serbaguna caranya ikuti instruksi di kemasan. Setelah itu Goreng sampai crispy
  5. Setelah siap aduk di dalam tempat makan tertutup campurkan ayam dengan saus d kocok yaa 😊
  6. Siap di nikmati dengan nasi panas atau french fries ☺

Demikianlah informasi mengenai Resep Fire wings (sayap ayam pedas ala recheese) ala Ekha A Indriany. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar