Kamis, 20 Oktober 2011

Resep Ayam Goreng Mentega ala asri rejeki utami

Resep Ayam Goreng Mentega ala asri rejeki utami

Bahan - Bahan :
  • 300 gram Ayam (dipotong kecil)
  • 2 sdm Air Jeruk Lemon
  • 1/4 sdt Lada Bubuk
  • Secukupnya Minyak
  • 1/2 bagian Bawang Bombay (diiris memanjang)
  • 1 batang Daun Bawang (iris memanjang)
  • 3 Siung Bawang Putih (cincang halus)
  • 1/2 sdt Lada bubuk
  • 1 sdt Garam
  • 1/2 sdt gula
  • 2 sdm Kecap Manis
  • 1 sdm Kecap Inggris

Cara Membuat :
  1. Lumuri ayam dengan air jeruk lemon, lada, dan garam. Diamkan lima menit. Kemudian goreng hingga kekuningan. Angkat dan tiriskan.
  2. Tumis bawang putih dan bawang bombay hingga harum. Masukkan Kecap Manis, kecap inggris , garam, lada dan gula pasir. Aduk dan cicipi hingga rasa nya terasa pas. Lalu masukkan daun bawang.
  3. Setelah daun bawang agak layu masukkan potongan ayam yang sudah digoreng. Tumis hingga bumbu meresap. Angkat lalu sajikan hangat bersama nasi putih hangat 😊

Demikianlah informasi mengenai Resep Ayam Goreng Mentega ala asri rejeki utami. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar