Minggu, 16 Oktober 2011

Resep Ayam masak putih ala winnie_dn

Resep Ayam masak putih ala winnie_dn

Bahan - Bahan :
  • 1 ekor Ayam, potong jadi 10
  • 10 siung bawang merah
  • 4 siung bawang putih
  • 1 sdm jintan halus
  • 1 sdm jingan kasar
  • 1 ruas jahe
  • 1 ruas lengkuas
  • 2 lembar daun salam
  • 1 batang sereh
  • 3 buah kapulaga, masing2 dibelah 2
  • 200 ml santan kara
  • 5 gelas air
  • secukupnya garam
  • penyedap rasa no MSG
  • minyak untuk menumis

Cara Membuat :
  1. Panaskan minyak, masukan semua bumbu tumis sampai harum, masukan ayam aduk sampai bumbu menyatu tambahkan air aduk2 lalu tutup. Biarkan sampai ayam setengah matang.
  2. Tuangkan santan aduk2 sampai mendidih, tambahkan garam & penyedap rasa. Aduk2 lagi sampai santan benar2 mendidih & ayam benar2 matang. Matikan kompor. Sajikan dj mangkuk...
  3. Selamat menikmati 😊

Demikianlah informasi mengenai Resep Ayam masak putih ala winnie_dn. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar