Bahan - Bahan :
- 6 potong paha ayam
- 7 bawang merah
- 4 bawang putih
- 5 cabe merah keriting
- 2 ruas kunyit
- 1 ruas jahe
- 2 ruas lengkuas
- 1 sdt ketumbar
- 1 sdt lada
- 2 butir kemiri
- 2 lembar salam
- 1 batang serai
- 1 sdt garam
- secukupnya gula pasir
- 4 sdm kecap manis
- 100 ml air
Cara Membuat :
- Cuci ayam lalu lumuri dengan air jeruk nipis dan garam diam selama 5 menit
- Blender semua bumbu sampai halus atau d ulek halus. bumbu yang sudah haluss lalu d tumis sampai harum dan tambahkan air masukan daun salam dan serai masukan paha ayam ungkap selama 20menit tambahkan kecap manis, gula pasir dan garam secukupnyaa
- Air yang sudah kering lalu diam kan sebentar dan bakar paha ayam olesin dengan mentega.. paha ayam siap d hidangkan
Demikianlah informasi mengenai Resep Ayam bakar kecap ala resnah. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar