Bahan - Bahan :
- 1 sdm bubuk Ngohiong
- 1 sdm cuka apel/cuka biasa
- 2 sdm soy sauce
- 1/2 kg dada ayam fillet
- 1/2 sdm bubuk cabai
- 1/2 sdt garam
- 1/2 sdt gula halus
- Terigu
- Telur
- Sagu tani
Cara Membuat :
- Iris tipis dada ayam lalu di keprak (pukul2 hingga tipis)
- Rendam dada ayam yg telat ditipiskan dengan bubuk ngohiong, cuka & soy sauce, diamkan slm 1 Jam
- Panaskan Minyak & siapkan Terigu, Telur (dikocok) & Sagu.
- Balur dada ayam yg telah direndam tadi ke dalam terigu, lalu angkat dan celupkan ke dalam telur lalu balur dengan sagu, baru stlh itu masukan kedalam minyak panas (kondisi minyak harus benar2 panas) angkat apabila sudah berwarna kuning
Demikianlah informasi mengenai Resep Taiwanese Chicken ala cherish. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar