Bahan - Bahan :
- 1000 gram Ayam
- 250 gram Lengkuas
- 5 siung bawang putih
- 2 jari kunyit
- 250 ml air kelapa
- secukupnya Garam
- 3 lembar daun Salam
- 2 batang serai
- 1/4 sdt ketumbar halus
Cara Membuat :
- Panaskan minyak goreng, masukan bawang putih dan kunyit yang sudah dihaluskan aduk hingga harum lalu masukan ketumbar, salam, serai dan lengkuas yang telah diparut hingga harum.
- Masukkan potongan ayam dan air kelapa lalu kecilkan api, ungkep sampai ayam matang dan bumbu meresap. Angkat, tiriskan.
- Panaskan minyak, goreng ayam hingga kuning keemasan. Angkat, tiriskan. Goreng juga serundengnya. Angkat lalu tiriskan. Sajikan ayam goreng dengan taburan serundeng di atasnya. Selamat menikmati.
Demikianlah informasi mengenai Resep Ayam Goreng Serundeng ala Yupi Ipuy. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar