Selasa, 25 Februari 2014

Resep Ayam Kecap Maknyuss ala Wattini Yudo

Resep Ayam  Kecap Maknyuss ala Wattini Yudo

Bahan - Bahan :
  • 1/2 Ekor Ayam
  • Bumbu ayam :
  • 1 buah Jeruk nipis
  • secukupnya Garam
  • 1/2 sdt Lada halus
  • Bumbu halus :
  • 5 buah Bawang merah
  • 5 buah Bawang putih
  • 2 buah Cabe merah
  • 2 buah Cabe rawit
  • 4 lembar Daun jeruk
  • 1 batang Sereh
  • 1 lembar Daun salam
  • 3 ruas Lengkuas digeprek
  • secukupnya Air
  • secukupnya Minyak goreng
  • Garam
  • Gula pasir

Cara Membuat :
  1. Bersihkan ayam dan bahan-bahan lainnya. Bumbui ayam dengan jeruk nipis, garam, lada halus. Diamkan sebentar di dalam kulkas agar bumbu meresap. Buat bumbu halusnya. Setelah bumbu ayam meresap ayam sudah bisa digoreng dan sisihkan.
  2. Tumis bumbu halus, masukkan lengkuas, daun salam, daun jeruk, sereh sampai tercium bau harum, tambahkan kecap, air sampai mendidih lalu masukkan ayam. Tambahkan gula pasir, sedikit lada. Test rasa. Selesai.

Demikianlah informasi mengenai Resep Ayam Kecap Maknyuss ala Wattini Yudo. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar