Bahan - Bahan :
- 1 kg daging ayam filet
- 5 buah empela ati
- 15 siung bawang merah
- 15 siung bawang putih
- 15 butir kemiri
- 3 sdm ketumbar bubuk
- 1/2 sdt jinten bubuk
- secukupnya gula pasir
- secukupnya kecap manis
- secukupnya garam
- secukupnya air
- 3 sdm minyak goreng
Cara Membuat :
- Blender bawang merah , bawang putih dan kemiri lalu masak diwajan dan beri air secukupnya dan beri minyak goreng sedikit ,ketumbar bubuk , bumbui garam dan gula pasir masak sampai meletup
- Terakhir menjelang diangkat masukkan jinten bubuk, bumbu ini cenderung manis ea buibu...n kenapa didalam bumbu dikasih mibyak sedikit supaya nanti waktu jadi sate warna agak mengkilat
- Rebus kulit ayam dan empela ati setelah matang biarkan agak dingin lalu potong agak besar"
- Daging ayam difilet n semua bahan siap ditusuk dengan diselang seling antara daging lalu tengah kasih ati lalu daging lagi...begitu pula dengan kulit ditaruh posisi tengah, atau sesuka hati buibu hehehe
- Lalu ambil bumbu yang sudah matang beri kecap manis secukupnya lalu beri ait matang sedkit biar tidak terlalu kental lalu tusukan sate dicelup ke bumbu dan siap langsung dibakar...biar daging meresap sebaikbya celup bumbu 2x dan bakar lagi
- Ini baru dibakar 1x
- Yang ini dibakar yg ke 2x tapi bumbu yang ke 2 aku buat kental dan aku tambahi kecap agak banyak biar warna sate tidak pucat pemirsa biar sate terasa legit
- Huhuhu...pesenannya aku tambahi porsinya tapi cuma sisa dikit buatku sebagian aku bagi nie ama kanan kiri xixixixi....ayoooww serbuuuu...
- Maaf pemirsa g ada garnis kol atau cabai atau tomat...habis dah capek nie hehehe yang penting rasanyalahm..mantap n makyuuzzz π
Demikianlah informasi mengenai Resep πSate ayam berbumbu π ala Vina. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar