Bahan - Bahan :
- 1/2 kg ayam (aku pake bagian paha semua)
- Bumbu halus :
- 6 siung bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 1 ruas jari kunyit
- 1 ruas jari jahe
- 1 ruas jari lengkuas
- 1 sdt ketumbar
- 1 butir kemiri
- 1 batang sereh geprek
- 2 lembar daun salam
- Secukupnya garam,gula,penyedap
- Secukupnya air
Cara Membuat :
- Cuci bersih ayam
- Masukan ayam kedalam wajan lumuri bumbu halus aduk rata..tambahkan daun salam,sereh,garam,gula,penyedap,beri air sampai ayam terendam..masak sampai air menyusut sambil di aduk sesekali...
- Angkat lalu siap untuk di goreng..atau bisa di simpan dalam kulkas untuk persediaan😁
Demikianlah informasi mengenai Resep Bumbu ayam ungkep ala Vitha Sari. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar