Bahan - Bahan :
- 1/2 kg ayam (pahanya aja) rebus sampai mendidih, buang air rebusan nya yg pertama
- Bumbu halus :
- 3 siung bawang merah
- 6 siung bawang putih
- 3 ruas jari kunyit
- 1 ruas jari jahe
- 3 ruas jari Laos
- 1 sdm ketumbar
- 2 btr kemiri
- Secukupnya garam
- Bumbu tidak halus :
- 5 lbr daun salam
- 5 batang sereh (diiris tipis serong)
- Sambal Bawang :
- 10 siung bawang merah
- 5 siung bawang putih
- 20 btr cabe rawit
- Secukupnya garam
- secukupnya gula
Cara Membuat :
- Tumis bumbu halus & tidak halus hingga harum lalu masukkan ayam , tambahkan air kira2 200 cc lalu masak dgn api sedang hingga air habis .
- Setelah air nya habis dan ayamnya empuk , dingin kan lalu beri irisan pada kulit dan daging luar nya .
- Goreng hingga kecoklatan dan garing
- Setelah tampak setengah matang lalu ulek kasar aja , tambahkan garam & gula lalu goreng lagi kira2 1 menit di minyak yg tadi .
Demikianlah informasi mengenai Resep Ayam Goreng Sambel Bawang ala Devy Yu BunjiBunjen. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar