Bahan - Bahan :
- 3 potong daging paha ayam fillet
- 1/4 kg udang (dagingnya)
- 1/2 buah labu siam
- 1 buah wortel
- 2 batang daun bawang
- 1 siung bawang bombay
- 3 sdm tepung tapioka
- 1 sdm tepung terigu
- bumbu :
- 3 siung bawang merah
- 2 siung bawang putih
- 1 sdt lada
- 1 sdt penyedap rasa (me : ga pake)
- secukupnya gula dan garam
Cara Membuat :
- Giling daging paha ayam, daging udang serta bumbu-bumbu sampai halus,
- Tambahkan labu, wortel yg sudah di parut, daun bawang serta bawang bombay aduk sampai rata,
- Kocok lepas telur kemudian tambahkan ke adonan daging dan bumbu,
- Tambahkan tepung tapioka dan tepung terigu, koreksi rasa dengan merebus sedikit adonan
Demikianlah informasi mengenai Resep SIOMAY AYAM a.k.a dimsum 💃🏻💃🏻 ala Amita Shindu Kusuma. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar