Bahan - Bahan :
- 1 bh Wortel uk. besar
- 2 bh Kentang
- 250 gr Ayam, direbus dan dipotong sesuai selera
- 3 batang Seledri
- 1 batang Bawang Prei
- 3 siung Bawang Putih
- 6 siung Bawang Merah, iris tipis dan digoreng (atau bawang merah goreng yg sdh jadi jika punya)
- Secukupnya merica bubuk, garam dan penyedap
- 300 ml Air (sesuai selera)
Cara Membuat :
- Geprek Bawang Putih, iris tipis seledri dan bawang prei. Potong wortel dan kentang sesuai selera
- Krn ingin kuah yg bening maka saia rebus kentang dan wortel ditempat terpisah smp setengah matang
- Didihkan air, masukkan bawang putih, seledri dan bawang prei
- Masukkan berturut2 wortel dan kentang sdh direbus td dan jg ayam. Kemudian dilanjutkan masukkan merica, garam dan penyedap. Terakhir masukkan bawang merah goreng.
- Jangan lupa koreksi rasa..
- Selesai
- Ps : saia tdk memakai air rebusan ayam, sebaiknya air rebusan ayam dibuang saja.
Demikianlah informasi mengenai Resep Sup Ayam ala Ruth. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar