Bahan - Bahan :
- 750 ayam 1 ekor
- 500 gr kol
- 500 gr soun
- 100 gr daun soup (silidri)
- 150 gr daun bawang
- 300 gt tomat merah
- 200 gr jahe
- 250 gr kuyit
- 200 gr lengkuas
- 150 gr batang sere
- 150 gr bawang merah
- 100 gr bawang putih
- 150 gr kemiri
- 3 lembar daun jeruk
- 3 lembar daun salam
- 100 gr ketumbar
- 250 gr Garam
- 200 gr merica bubuk
- 150 gr aji no moto
- 5000 cc air
Cara Membuat :
- Blender jahe,kuyit,lengkuas,bawang merah,bawang putih,kemiri,ketumbar,daun jeruk,
- Potong ayam jadi 6 bagian
- Tumis bahan yg sudah di blender, lalu tambahkan batang sere, daun salam. Trus masukkan ayam yg sudah di potong,Lalu masukkan Garam, ajinomoto, meriica bubuk, dan masukkan air
- Tunggu sampai matang, stelah matang angkat ayamnya, dan air Ÿ̲̣̣a buat kuah soto
- Goreng ayam yg sudah di ungkep tadi, lalu di siur2 sedemikian rupa
- Peyajian. Buat di dlm mangkuk,, masukkan soun, ayam siur, tomat merah potong dadu2, daun sup, daun bawang
- Lalu siram dengan air ayam ungkep tadi ke dlmm mangkuk secukupnya
Demikianlah informasi mengenai Resep Soto Ayam Ala Darwin'S ala Darwin Sihotang. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar