Bahan - Bahan :
- 6 potong sayap ayam potong sendi2 cuci bersih,lumuri air perasan jeruk nipis
- 1 ikat kecil kemangi, ambil daunnya
- 5 bh cabe merah/rawit utuh
- 2 lbr daun jeruk iris halus
- 1 lbr daun kunyit,iris halus
- 1 bh tomat, belah 4
- 2 btg serei memarkan
- air
- Secukupnya Garam
- minyak untuk menumis
- Bumbu dihaluskan:
- 5 siung bawang merah
- 2 siung bawang putih
- 1 ruas jari kunyit
- 3 butir kemiri
- 4 buah cabai merah keriting
- 1 ruas jari jahe
Cara Membuat :
- Tumis bumbu halus hingga harum dan matang
- Tambahkan serai, daun jeruk, daun kunyit, dan cabai rawit utuh, aduk rata
- Masukkan ayam, aduk rata dengan bumbu dan masak hingga ayam berubah warna
- Masukkan air dan garam, aduk hingga rata dan tutup
- Masak dengan api kecil hingga air menyusut dan ayam matang
- Tambahkan tomat,aduk lg koreksi rasa
- Menjelang di angkat tambahkn daun kemangi, aduk hingga rata,angkat.
Demikianlah informasi mengenai Resep Ayam woku ala astriepasaribu. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar