Jumat, 30 November 2012

Resep Spicy Wings Jeng Jeng 🐔 ala embun

Resep Spicy Wings Jeng Jeng 🐔 ala embun

Bahan - Bahan :
  • 1/2 kg sayap ayam (bilang sm penjualnya dipotong jd 2)
  • 1 Jeruk Nipis
  • 2 Tepung Serbaguna (Aku pakai Sasa Spicy Hot)
  • Saos :
  • 1 bawang bombay (iris)
  • 2 Saos Tiram (sachet)
  • 2 sdm kecap asin
  • 2 madurasa
  • 4 sdm kecap manis
  • 4 sdm saos tomat
  • 2 sdm saos sambal
  • sedikit air
  • Pelengkap :
  • Secukupnya Wijen

Cara Membuat :
  1. Baluri ayam dengan merica bubuk
  2. Siapkan wajan tuang minyak lalu panaskan minyak dg api besar (bila sudah keluar asap putih diatas minyak) masukkan sayap ayam lalu kecilkan api goreng hingga kuning keemasan. *Ingat sayap ayam harus terendam minyak agar matang merata*
  3. Tiriskan sayap ayam

Demikianlah informasi mengenai Resep Spicy Wings Jeng Jeng 🐔 ala embun. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Resep Ayam Kecap ala Wika Margitarini

Resep Ayam Kecap ala Wika Margitarini

Bahan - Bahan :
  • 1/2 kg Ayam Potong
  • 1 buah Tahu Putih
  • 6 siung Bawang Putih
  • 5 siung Bawang Merah
  • 1 ruas Jahe (cukup sepanjang jari kelingking)
  • 1 buah Cabe Merah Besar
  • 1 genggam Cabe Mini (bukan cabe rawit)
  • 1/2 buah Tomat
  • 1/2 siung Bawang Bombay
  • 1 genggam Daun Bawang Merah
  • Gula
  • Garam
  • Merica Bubuk
  • Penyedap Rasa (royco)

Cara Membuat :
  1. Potong-potong ayam sesuai selera. Kemudian rebus dalam air mendidih. Rebus selama kurang lebih 15 menit.
  2. Buang air rebusan ayam tadi. Lalu rebus lagi ayam potong dengan air yang diberi kecap agar ayam bewarna coklat (tidak putih). Rebus selama 15 menit. Sisihkan.
  3. Bawang putih, bawang merah dan jahe cukup di geprek halus. Tidak usah di uleg. Potong2 daun bawang dan tomat.
  4. Siapkan wajan. Tumis bawang putih, bawang merah, bawang bombay, cabe merah besar, jahe. Tumis sampai harum. Kemudian masukkan cabe kecil-kecil (biarkan utuh), tomat dan daun bawang.
  5. Jika sudah tercampur rata. Tambahkan air secukupnya. Masukkan ayam beserta kuah kecap tadi kedalam wajan.
  6. Tambahkan tahu, gula, garam, merica bubuk, penyedap rasa secukupnya. Hingga rasa sesuai selera. Angkat dan sajikan selagi hangat. Gampang kan. Selamat mencoba 😊

Demikianlah informasi mengenai Resep Ayam Kecap ala Wika Margitarini. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Rabu, 28 November 2012

Resep Lumpia Isi Ayam Kari Le soleil ala Deisy Pages

Resep Lumpia Isi Ayam Kari Le soleil ala Deisy Pages

Bahan - Bahan :
  • Bahan Kulit :
  • 400 gr Terigu
  • 4 sdm Vegetable oil
  • 2 btr putih telur
  • Secukupnya Garam
  • 1/2 ltr air (sampai merasa sudah encer untuk memudahkah di membentuk di pan)
  • Bahan Isian :
  • 3 bh kentang (uk.sedang)
  • 6 siung bawang putih
  • 1 bh bawang bombay
  • 6 bh dada ayam (boneless uk sedang)
  • 3 sdm pasta curry
  • 1 bks santan uk kecil
  • 1 bh Jeruk nipis
  • Secukupnya Garam & gula
  • Secukupnya Penyedap rasa ayam
  • Secukupnya lada hitam
  • Secukupnya parutan kulit combava
  • Minyak untuk menggoreng

Cara Membuat :
  1. Kentang di potong dadu kecil2. Sisihkan
  2. Panaskan wajan dengan minyak lalu tumis bawang bombay dan bawang putih sampai wangi. Masukkan curry pasta lalu masuk kan kentang. Aduk rata tambahkan sedikit air. Masuk kan ayam suwir lalu tambahkan lagi curry powder, garam, lada, gula dan penyedap rasa. Terakhir masuk kan santan, aduk kalau merasa masih kental bisa tambahkan sedikit air. Cek rasa kalau sudah pas sesuai selera. Jika sudah mengering matikan kompor. Angkat lakh dingingkan
  3. Tuang adonan menggunakan kuas di olesi tipis2 pada Teflon diatas api kecil sampai terlihat bagian pinggir mengering lalu angkat (saya hanya menggunakan tangan) lakukan sampai adonan habis.
  4. Mulai menggulung lumpia sesuai ukuran selera masing2 lalu rekatkan pinggir2 lumpia dengan putih telur agar menempel sempurna. Lakukan sampai adonan habis. Lalu goreng lumpia di dalam minyak goreng yg banyak (deep fry) agar menjadi crispy. Sajikan dengan saus .Selamat mencoba

Demikianlah informasi mengenai Resep Lumpia Isi Ayam Kari Le soleil ala Deisy Pages. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Resep Ayam & Tahu Bacem ala Trixie Gayatri

Resep Ayam & Tahu Bacem ala Trixie Gayatri

Bahan - Bahan :
  • 10 ekor paha ayam (drumstick) / 1 ekor ayam utuh
  • 1 kotak tahu (firm tofu)
  • 4 buah gula merah /5 sdm dark palm sugar
  • 1 buah red onion atau 5 siung bawang merah
  • 3 sdm bubuk ketumbar (coriander)
  • 1 sdm bubuk lengkuas (galangal)
  • 1 sdt bubuk jahe (ginger)
  • 3 sdm garam
  • 300 ml Air sekitar
  • secukupnya Minyak untuk menggoreng

Cara Membuat :
  1. Cuci bersih ayam, lumuri dengan jeruk nipis, diamkan sebentar, cuci kembali dan sisihkan.
  2. Haluskan semua bumbu.
  3. Simple kan 😊

Demikianlah informasi mengenai Resep Ayam & Tahu Bacem ala Trixie Gayatri. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Resep Ayam lado ijo ala niiayuuu..

Resep Ayam lado ijo ala niiayuuu..

Bahan - Bahan :
  • secukupnya ketumbar
  • secukupnya merica
  • secukupnya andaliman
  • 1/4 ruas jari pala
  • 1 butir kemiri
  • 1 ruas jari kunyit
  • 1 ruas jari jahe
  • 6 siung bawang putih
  • 6 siung bawang merah
  • secukupnya Cabe hijau kriting
  • secukupnya Cabe rawit ijo
  • 2 potong ayam bagian bawah
  • lengkuas dan daun salam
  • garam gula
  • secukupnya air putih

Cara Membuat :
  1. Haluskan smua bumbu2 kecuali serai, lengkuas dan daun salam.. lengkuas dan serai cukup digeprek ajah..
  2. Gongso bumbu halus tadi plus serai lengkuas dan daun salam dgn minyak sampe harum..
  3. Masukkan air dan kemudian masukkan Ayam.. tambahkan gula garam, masak hingga ayam matang berubah menjadi pucat.. air dpt ditambahkan bila dirasa ayam belum matang sempurna.. jangan lupa koreksi rasanya..
  4. Masak hingga air menyusut dan bumbu menjadi berminyak.. sekali lagi cek rasa.. apabila sudah pas dan siayam udh matang merata matikan api dan siap dihidangkan..
  5. Ini penampakan bekalku hari itu (latepost karena males nulis resep, ini nulis resepnya maraton bbrp resep 😂😂)

Demikianlah informasi mengenai Resep Ayam lado ijo ala niiayuuu... Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Selasa, 27 November 2012

Resep Ayam Kampung Goreng Tepung (bukan Fillet) Saus Asam Manis ala Mizz Dys

Resep Ayam Kampung Goreng Tepung (bukan Fillet) Saus Asam Manis ala Mizz Dys

Bahan - Bahan :
  • 1 ekor ayam kampung, potong 14 bagian
  • Bahan Larutan garam (brine) :
  • 500 ml air dingin
  • 2 sdm garam
  • 2 sdm gula pasir
  • 1 siung bawang putih, memarkan
  • 1/2 sdt lada bubuk
  • Bahan tepung pelapis:
  • 2 sdm tepung terigu
  • 1 sdm tepung maizena
  • 1/4 sdt garam
  • sejumput lada bubuk
  • 1 butir telur, kocok lepas
  • Bahan Saus Asam Manis:
  • 2 siung bawang putih, memarkan dan cincang kasar
  • 1 buah bawang bombay, iris menjadi potongan panjang
  • 1 batang daun bawang, potong-potong 3 cm
  • 2 cm jahe, memarkan
  • 5 sdm saus tomat
  • 1 1/2 sdm tepung maizena, larutkan dengan 5 sdm air
  • 1 buah wortel, iris korek api
  • segenggam kacang polong beku (optional, kali ini saya tidak pakai)
  • 2 sdm gula pasir
  • 1 sdt cuka atau 2 sdm air perasan jeruk nipis
  • 300 ml air
  • 2 sdm minyak zaitun atau minyak goreng untuk menumis
  • sejumput garam

Cara Membuat :
  1. Keluarkan dari kulkas, tiriskan airnya.
  2. Gulingkan potongan ayam dalam telur, lalu balut dalam tepung.

Demikianlah informasi mengenai Resep Ayam Kampung Goreng Tepung (bukan Fillet) Saus Asam Manis ala Mizz Dys. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Resep Ayam Bumbu Rempah Pedas Crispy ala Niezz ala NieZz Fatma

Resep Ayam Bumbu Rempah Pedas Crispy ala Niezz ala NieZz Fatma

Bahan - Bahan :
  • 1/2 potong dada ayam
  • 3 siung bwg.putih
  • 1 siung bwg.merah
  • 2 cm jahe
  • 1 sdm lada bubuk
  • 2 sdm cabai bubuk
  • 1/2 sdt garam
  • 4-5 sdm tepung crispy (sya pakai kobe super crispy)
  • 500 ml minyak untuk menggoreng

Cara Membuat :
  1. Potong2 kecil dada ayam jd 6 bagian, cuci bersih, sisihkan.
  2. Haluskan bwg.putih, bwg.merah, jahe
  3. Rendam potongan ayam yg sdh dicuci td dg bumbu halus, lada bubuk, cabai bubuk, garam. diamkan bbrp jam, masukan kulkas biar bumbu meresap.
  4. Stlh bbrp jam keluarkan, tahap pertama taburi dg 2 sdm tepung crispy, diamkan bbrp menit sampai meresap. Setelah tepung menempel dan kekihatan basah, tahap kedua taburi kembali sisa tepung crispy 2-3 sdm.

Demikianlah informasi mengenai Resep Ayam Bumbu Rempah Pedas Crispy ala Niezz ala NieZz Fatma. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Senin, 26 November 2012

Resep Gongso Ayam Telor ala nisitasari

Resep Gongso Ayam Telor ala nisitasari

Bahan - Bahan :
  • 1 buah ayam paha
  • 2 butir telor ayam, kocok
  • 1 buah wortel ukuran kecil
  • 1 buah kentang ukuran kecil
  • BUMBU HALUS:
  • 4 buah cabai rawit merah
  • 5 siung bawang putih
  • 2 buah kemiri
  • BUMBU LAINNYA:
  • 1/2 sdt garam
  • 1/2 sdt merica
  • 4 sdm kecap manis

Cara Membuat :
  1. Kupas kentang dan wortel, potong dadu
  2. Suwir2 ayam yang sebelumnya telah direbus setengah matang.
  3. Pecahkan telor ayam ke dalam mangkuk. Kocok
  4. Blender bumbu halus. Tambahkan sedikit air sebagai pelumas
  5. Panaskan penggorengan. Buatlah telor orak arik
  6. Tambahkan ayam suwir
  7. Tambahkan bumbu halus
  8. Tambahkan air, garam, merica dan kecap
  9. Tambahkan wortel dan kentang. Masak hingga wortel dan kentang empuk. Koreksi rasa.
  10. Sajikan

Demikianlah informasi mengenai Resep Gongso Ayam Telor ala nisitasari. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Resep AYAM BUMBU RUJAK ala LC ala 'Lily Chan

Resep AYAM BUMBU RUJAK ala LC ala 'Lily Chan

Bahan - Bahan :
  • bahan :
  • 3/4 kg ayam potong2 sesuai selera
  • 10 cabe merah
  • sesuai selera cabe rawit
  • 5 suing bawang merah
  • 2 butir kemiri
  • secuil terasi bakar
  • 2 lembar daun jeruk (buang batangnya)
  • 1/2 sendok teh asem matang
  • Kecap manis (kira2 aja sampe warnanya cantik)
  • 1 bungkus kecil Santan kara
  • sesuai selera garam
  • sesuai selera gula (kl suka manis)
  • 300-400 ml air

Cara Membuat :
  1. Haluskan semua bumbu , tumis smp harum.
  2. Masukkan ayam , aduk sampai berubah warna.
  3. Masukkan air dan separuh santan , garam , kecap manis , asam , rebus , wajan ditutup smp ayam empuk.
  4. Masukkan sisa santan saat air tinggal 1/3nya.
  5. Ambil "kuah"nya , pisahkan di mangkuk.
  6. Panggang ayam di wajan teflon / grill lalu siram bumbu yang di mangkuk tadi.

Demikianlah informasi mengenai Resep AYAM BUMBU RUJAK ala LC ala 'Lily Chan. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Minggu, 25 November 2012

Resep Mie ayam ala pedagang kaki lima ala ria roar

Resep Mie ayam ala pedagang kaki lima ala ria roar

Bahan - Bahan :
  • 250 gr mie basah
  • 1 ikat sawi hijau
  • 250 gr daging ayam
  • 1 ruas jari lengkuas dan jahe
  • 5 siung bawang merah
  • 5 siung bawang putih
  • 1 ruas jari kunyit
  • 1 butir kemiri
  • 1/2 butir pala
  • 1 sdt lada dan ketumbar
  • 1 bungkus kecap manis, ukuran sedang
  • secukupnya minyak goreng
  • 1 lembar daun jeruk

Cara Membuat :
  1. Potong ayam ukuran kecil-kecil. Sisihkan
  2. Blender bumbu yang terdiri dari 4 siung bawang merah dan Putih, kemiri, ketumbar, lada, pala, kunyit
  3. Tumis bumbu sampai harum. Masukkan daun jeruk, lengkuas dan jahe yang sudah digeprek sampai harum. Masukkan ayam. Tambahkan 1/2 bungkus kecap dan garam secukupnya dan air 1/4 liter
  4. Langkah selanjutnya adalah mwmbuat kecap asin dan minyam bawang. Panaskan sisa dari kecap tadi dengan menambahkan sedikit air dan garam 1 sendok makan. Minyak bawang dibuat dengan cara haluskan 1 siung bawang merah dan putih haluskan dan goreng dengan minyak sampai kering.
  5. Rebus mie sampai empuk. Dan jangan lupa sawi hijaunya juga. Jangan terlalu matang. Angkat sisihkan
  6. Siapkan mangkok. Masukan kecap asin dan minyak bawang. Tambahkan sawi dan mi. Siram dengan kuah ayam dan ditambah air panas
  7. Mie ayam siap dihidangkan.

Demikianlah informasi mengenai Resep Mie ayam ala pedagang kaki lima ala ria roar. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Resep Ayam Cin (Ayam bumbu tauco) ala Monika Audra

Resep Ayam Cin (Ayam bumbu tauco) ala Monika Audra

Bahan - Bahan :
  • 400 gr daging ayam fillet (potong kotak kecil)
  • 🐔 Bumbu Halus 🐔
  • 4 siung bawang merah
  • 3 siung bawang putih
  • 2 sdt ketumbar bubuk
  • 3 cengkeh
  • 1 star anise / pekak
  • 2 cm kencur
  • 2 sdt ketumbar (sangrai)
  • 1 sdt jinten (sangrai)
  • 1 sdt adas (sangrai)
  • 🐣 Bumbu Lain 🐣
  • 2 sdm gula jawa / brown sugar
  • 4 sdm Kecap (kurang lebih)

Cara Membuat :
  1. Tutup wajan agar panas masakan membuat daging ayam matang dan mengeluarkan cairan dari daging ayam hingga matang. Proses ini dinamakan "ungkep".

Demikianlah informasi mengenai Resep Ayam Cin (Ayam bumbu tauco) ala Monika Audra. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Resep Ayam bakar ala Devi mama TayyAishah

Resep Ayam bakar ala Devi mama TayyAishah

Bahan - Bahan :
  • Bahan-bahan :
  • 1 ekor ayam potong sesuai selera
  • 2 lembar daun salam
  • 2 lembar daun jeruk
  • 1 batang serai memarkan
  • Santan
  • secukupnya Gula merah
  • Terasi. Bakar
  • secukupnya Garam
  • Bumbu halus :
  • 5 siung bawang merah
  • 3 siung bawang putih
  • 2 cm jahe
  • Lengkuas
  • secukupnya Kunyit
  • 4 buah cabe merah

Cara Membuat :
  1. Tumis bumbu halus hingga harum. Masukkan daun salam, daun jeruk, serai, gula merah, garam dan terasi, tumis hingga wangi. Masukkan santan
  2. Masak hingga bumbu matang dan mendidih, masukkan ayam yg sudah dicuci bersih, tutup panci dan kecilkan api.
  3. Balik ayam, tambahkan kecap manis, masak lagi hingga bumbu mengental.matikan api

Demikianlah informasi mengenai Resep Ayam bakar ala Devi mama TayyAishah. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Resep Ayam Woku ala shelly aprilyana

Resep Ayam Woku ala shelly aprilyana

Bahan - Bahan :
  • 2 kg dada ayam, potong, rebus tiriskan
  • 10 lembar daun jeruk, buang tulangnya
  • iris daun bawang,
  • secukupnya Lengkuas
  • secukupnya daun kemangi
  • Bumbu halus :
  • 20 siung bawang putih
  • 15 siung bawang merah
  • 30 cabe rawit (sesuai selera)
  • 5 cabe keriting
  • 1 genggam kemiri
  • 3 cm Jahe
  • 500 ml air
  • secukupnya penyedap
  • secukupnya gula
  • secukupnya garam

Cara Membuat :
  1. Haluskan bumbu halus, tumis sampai harum.setelah harum masukan daun jeruk dan serai.

Demikianlah informasi mengenai Resep Ayam Woku ala shelly aprilyana. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Sabtu, 24 November 2012

Resep Ayam gulai ala Dapurnya Uut

Resep Ayam gulai ala Dapurnya Uut

Bahan - Bahan :
  • 2 bh dada ayam,potong potong
  • 3 bh kentang,potong potong
  • 5 bh bawang merah
  • 3 bh bawang putih
  • 10 bh cabe rawit
  • 3 bh cabe merah
  • 1 ruas kunyit
  • 1 btng serai,geprek
  • 1 ruas lengkuas,geprek
  • 2 lmbr daun salam,daun jeruk,daun kunyit
  • 500 ml santan

Cara Membuat :
  1. Haluskan semua bumbu lalu tumis hingga harum,masukan dedaunan ,serai dan lengkuas
  2. Masukan ayam dan kentang
  3. Beri sedikit air lalu ungkep hingga setengah matang
  4. Tambahkan santan lalu masak sampai ayam lunak

Demikianlah informasi mengenai Resep Ayam gulai ala Dapurnya Uut. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Kamis, 22 November 2012

Resep Gule Tulang Ayam ala Bundanya Afrin

Resep Gule Tulang Ayam ala Bundanya Afrin

Bahan - Bahan :
  • 2 bungkus bumbu gule instant
  • 6 ekor tulang ayam utuh,cuci bersih
  • 2 bungkus santan instant (sy pakai sun kara)
  • 5 siung bawang merah,iris
  • 1 batang serai bagian dalamnya,keprek
  • 1 ruas lengkuas besar,geprek
  • 2 ruas jahe kecil,geprek
  • 1 sdm lada bubuk
  • 1 bungkus penyedap rasa (sy pakai royco ayam)
  • 1 sdm gula
  • 1 batang onclang/daun bawang/pre,iris dgn panjang 2cm
  • 3/4 panci air (saya pakai panci dandang tanpa saringannya krn sy tdk punya panci besar)
  • Secukupnya garam
  • Bumbu Halus:
  • 1 siung bawang putih besar
  • 3 butir kemiri sangrai/goreng
  • 1 sdt ketumbar
  • 2 ruas kunyit kecil
  • Sedikit garam
  • Taburan: bawang goreng

Cara Membuat :
  1. Tumis bawang merah hingga harum dan layu,masukkan bumbu halus,serai,lengkuas,jahe,tumis hingga matang.Tambahkan bumbu instan gule,aduk sebentar.Sisihkan.
  2. Larutkan santan dengan air rebusan tulang ayam,lalu tuang tumisan ke dalamnya.Beri irisan onclang,penyedap,lada,gula,garam secukupnya,aduk hingga rata.Tunggu hingga mendidih dan bumbu meresap.Angkat dan siap disajikan dengan taburan bawang goreng.

Demikianlah informasi mengenai Resep Gule Tulang Ayam ala Bundanya Afrin. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Rabu, 21 November 2012

Resep Baby buncis tumis ayam ala Afini Mahabas-Bunda Diqya

Resep Baby buncis tumis ayam ala Afini Mahabas-Bunda Diqya

Bahan - Bahan :
  • 1 bungkus baby buncis, potong dua
  • 1/4 dada ayam fillet, blender
  • 7 siung bawang putih
  • 1 sdm saos tiram
  • 4 siung bawang merah
  • 1/2 sdm saos tomat
  • secukupnya air
  • secukupnya garam

Cara Membuat :
  1. Tumis bawang putih cincang sampai harum dan kecoklatan
  2. Masukan bawang merah iris ke dalam tumisan bawang putih
  3. Masukan daging ayam yang sudah dihaluskan, masak sampai matang.
  4. Tambahkan saos tiram,saos tomat dan garam
  5. Masukan baby buncis ke dalam tumisan ayam, aduk merata,tambahkan air. Masak sampai matang (kalau mau cruncy buncis bisa setengah masak). Siap sajikan...yummmm

Demikianlah informasi mengenai Resep Baby buncis tumis ayam ala Afini Mahabas-Bunda Diqya. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Resep Nasi Bakmoy Ayam special ala Fransiska

Resep Nasi Bakmoy Ayam special ala Fransiska

Bahan - Bahan :
  • Bahan isi
  • 2 ekor dada fillet
  • 4 siung bawang putih
  • 5 sdm kecap manis
  • 1/2 sdm kecap asin
  • 1/2 sdt garam
  • 1/4 sdt Merica
  • 1/2 sdm Gula
  • Bahan kuah
  • 1-2 ltr kaldu ayam
  • 3 siung bawang putih
  • 1/2 sdt Merica
  • 1 sdt Garam
  • 3 lmbr Seledri
  • Gula
  • Bawang putih goreng
  • Bahan pelengkap
  • Telur rebus, sambal petis

Cara Membuat :
  1. Tumis bawang putih hingga kekuningan, kemudian masukkan ayam yang sudah dipotong dadu
  2. Tambahkan semua bumbu kedalamnya
  3. Setelah matang angkat dan sisihkan
  4. Untuk membuat kuahnya tumis bawang putih yg sudah diiris tipis. Kemudian masukkan ke dalam kaldu ayam yg sudah disiapkan
  5. Tambahkan gula, garam, merica, dan potongan seledri ke dalamnya. Dan terakhir masukkan bawang goreng secukupnya
  6. Sajikan ayam diatas nasi hangat, beri taburan potongan seledri dan bawang goreng, kemudian siram dengan kuahnya.

Demikianlah informasi mengenai Resep Nasi Bakmoy Ayam special ala Fransiska. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Selasa, 20 November 2012

Resep Ayam Kampung Bakar Teflon ala Ainia Praba

Resep Ayam Kampung Bakar Teflon ala Ainia Praba

Bahan - Bahan :
  • 1/4 kg ayam kampung
  • 3 sdm kecap manis
  • 1 sdm mentega
  • 1 batang serai
  • 2 lembar daun salam
  • 1 cm lengkuas geprek
  • Secukupnya air
  • Bumbu Halus :
  • 6 siung bawang merah
  • 4 siung bawang putih
  • 10 buah cabe rawit (sesuai selera, saya suka pedas)
  • 3 butir kemiri
  • 1/2 sdt terasi
  • 1 sdm minyak sayur/minyak goreng
  • 1/2 sachet merica bubuk
  • Secukupnya garam dan gula

Cara Membuat :
  1. Cuci ayam kemudian rebus dengan air sampai setengah matang, sisihkan
  2. Tumis bumbu halus bersama daun salam, lengkuas, dan serai sampai harum, masukkan ayam, aduk rata, tambahkan air, aduk2, ungkep sampai bumbu meresap n air menyusut
  3. Olesi teflon dengan mentega, sediakan kecap dalam wadah, baluri ayam dengan kecap kemudian bakar sambil sesekali diliputi sisa bumbu,, kalau sudah matang, sajikan ^_^

Demikianlah informasi mengenai Resep Ayam Kampung Bakar Teflon ala Ainia Praba. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Resep Crispy Chicken Steak dan Saus Mushroom Blackpepper ala Yulita Rivani | @mamak_keany

Resep Crispy Chicken Steak dan Saus Mushroom Blackpepper ala Yulita Rivani | @mamak_keany

Bahan - Bahan :
  • Bahan Crispy Chicken Steak:
  • 1 bungkus kecil tepung bumbu krispi (merek apa saja asal ada tulisan "crispy" nya😂)
  • 2 buah dada ayam fillet (masing-masing belah 2 bagian. Agar tidak terlalu tebal)
  • Bahan Saus Mushroom Blackpepper:
  • 5 buah jamur kancing kalengan (iris sesuai selera, saya pake merek Ayam Brand)
  • 1 buah bawang bombay (iris)
  • 2 siung bawang putih (cincang halus)
  • 1/2 sdt pala bubuk
  • 1/2 sdt merica putih bubuk
  • 1 sdt merica hitam (tumbuk kasar)
  • 1/2 sdm saus mushroom
  • 1/2 sdm kecap inggris
  • 1/2 sdm saus tiram
  • 1/2 sdm kecap manis
  • 1 sdm tepung maizena
  • secukupnya gula, garam atau penyedap rasa

Cara Membuat :
  1. Untuk Crispy Chicken Steak:
  2. Cuci ayam fillet lalu tiriskan. Balur tepung bumbu krispi sambil ditekan-tekan agar tepung menempel sempurna. Masukkan kulkas, sementara kita buat saus mushroom blackpepper.
  3. Untuk Saus Mushroom Blackpepper:
  4. Tumis bawang putih cincang, bawang bombay iris, pala bubuk dan merica putih bubuk hingga harum.
  5. Masukkan jamur, aduk-aduk, tambahkan air. Masukkan saus mushroom, kecap inggris, saus tiram dan kecap manis.
  6. Masukkan merica hitam, gula dan garam atau penyedap rasa. Cicipi dan seimbangkan rasanya. Jika sudah matang, masukkan tepung maizena yg telah dilarutkan dalam sedikit air. Aduk hingga merata. Matikan api.
  7. Keluarkan dada ayam yg telah dibalur tepung tadi dalam minyak panas yg agak banyak hingga terendam seluruhnya. Goreng hingga kekuningan. Lalu angkat.
  8. Tata Crispy Chicken Steak, Mashed Potato dan Saus Mushroom Blackpepper beserta sayuran kukus (jagung pipil, wortel, buncis).
  9. Selamat mencoba. 😊

Demikianlah informasi mengenai Resep Crispy Chicken Steak dan Saus Mushroom Blackpepper ala Yulita Rivani | @mamak_keany. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Minggu, 18 November 2012

Resep Chicken Burger Homemade ala drg.Ayanklee Lubis

Resep Chicken Burger Homemade ala drg.Ayanklee Lubis

Bahan - Bahan :
  • 350 gram ayam giling
  • 2 butir telor
  • 3 siung bawang putih
  • secukupnya tepung
  • 1 sdt lada
  • secukupnya garam
  • secukupnya daun bawang+seledri

Cara Membuat :
  1. Aduk ayam giling+telor+tepung+garam+lada dan bawang putih yang sudah di haluskan

Demikianlah informasi mengenai Resep Chicken Burger Homemade ala drg.Ayanklee Lubis. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Sabtu, 17 November 2012

Resep Sabel goreng kentang ati ampela ayam pedes ala Nofia Fajar Putriana

Resep Sabel goreng kentang ati ampela ayam pedes ala Nofia Fajar Putriana

Bahan - Bahan :
  • 2 buah kentang ukuran besar
  • 2 buah ati ampe ayam
  • 15 buah cabe merah
  • 5 buah cabe setan
  • 3 buah bawang putih
  • 6 buah bawang merah
  • 2 buah kemiri
  • 1 ruas laos
  • 1 ruas jahe
  • 1 buah salam
  • 1/2 gelas santan kental
  • minyak goreng
  • 1 sdm garam
  • 1 sdt gula pasir
  • 2 lembar daun jeruk

Cara Membuat :
  1. Potong dadu kentang usahakan sama besarnya. Rebus ati ampela,setelah matang potong kecil2. Rebus cabai.
  2. Uleg bumbu dan cabai yg sudah direbus ,kecuali laos,jahe daun jeruk dan daun salam jgn diuleg.
  3. Goreng kentang sampai coklat,coklat ya jgn cuma kuning keemasan. Goreng juga ati ampela yang sudah dipotong2.
  4. Panaskan minyak,tumis bumbu masukkan gula dan santan tunggu sampai mendidih koreksi rasa. Setelah enak masukkan kentang dan ati ampela aduk2 hingga rata kira2 5 menit atau airnya tinggal dikit. Matikan.

Demikianlah informasi mengenai Resep Sabel goreng kentang ati ampela ayam pedes ala Nofia Fajar Putriana. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Resep Rica Rica Ayam ala Fitria Nur Hastuti

Resep Rica Rica Ayam ala Fitria Nur Hastuti

Bahan - Bahan :
  • 1/2 ekor ayam kampung
  • 1 buah jeruk nipis
  • sesuai selera Gula pasir, garam, lada bubuk
  • 2 lmbr daun jeruk
  • 1 ikat daun kemangi
  • Bumbu yang dihaluskan:
  • 6 siung bawang merah
  • 3 siung bawang putih
  • 1 ruas jari kunyit
  • 1 ruas jari jahe
  • 1 ruas jari lengkuas
  • 1 batang serai
  • 3 butir kemiri sangrai
  • 15 buah cabai rawit / sesuai selera
  • 3 buah cabai merah keriting

Cara Membuat :
  1. Bersihkan ayam beri perasan jeruk nipis dan garam diamkan 15 menit.
  2. Tumis bumbu yang dihaluskan dan daun jeruk sampai harum. Masukkan ayam aduk rata. Tambahkan air sampai ayam tenggelam. Tutup agar ayam matang merata.Biarkan sampai mendidih selama 20 menit.
  3. Beri garam, gula pasir dan lada bubuk sesuai selera. Aduk rata, tutup kembali. Bila air sudah mulai menyusut taruh daun kemangi aduk sebentar. Matikan kompor. Sajikan selagi hangat. 😊😊

Demikianlah informasi mengenai Resep Rica Rica Ayam ala Fitria Nur Hastuti. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Resep Tumis ayam telur puyuh bumbu kalasan super praktis ala merna sari

Resep Tumis ayam telur puyuh bumbu kalasan super praktis ala merna sari

Bahan - Bahan :
  • 1/4 ekor ayam
  • 10 butir telur puyuh
  • 1/4 bungkus bumbu kalasan sy pake kobe ayam kalasan
  • 60 ml santan instan
  • 1 sdm kecap manis boleh nambah
  • 1/2 cabe bubuk
  • secukupnya air
  • bumbu irisan:
  • 3 siung bawang putih
  • 3 siung bawang merah
  • 1/4 buah bawang bombay
  • 1 batang sere
  • 2 lembar daun salam
  • minyak untuk menggoreng ayam dan menumis

Cara Membuat :
  1. Goreng ayam hingga layu
  2. Rebus telur puyuh rebus kupas
  3. Tumis bumbu irisan tambahkan santan dan sedikit air
  4. Masukan kobe bumbu ayam kalasan ga perlu namba garam karena sdh asin
  5. Masukan ayam yg sdh di goreng dan telur puyuh aduk rata
  6. Masukan kecap manis dan cabe bubuk masak hingga kuah sedikit menyusut angkat sajikan sajikan dengan nasi panas..

Demikianlah informasi mengenai Resep Tumis ayam telur puyuh bumbu kalasan super praktis ala merna sari. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Jumat, 16 November 2012

Resep Garang asem ayam perdana ala Silvia Octaviany

Resep Garang asem ayam perdana ala Silvia Octaviany

Bahan - Bahan :
  • 8 potong Ayam
  • 1 sachet Santan (saya pakai santan kara yg kecil)
  • 8 buah Belimbing wuluh
  • 2 batang Sereh, (geprek)
  • 5 lembar Daun salam
  • 5 lembar Daun jeruk
  • 1 ruas Jahe (geprek)
  • 1 ruas lengkuas (geprek)
  • 4 buah Tomat hijau kecil (potong2)
  • 8 buah Cabe rawit utuh
  • Bumbu halus :
  • 8 buah Bawang merah
  • 4 buah Bawang putih
  • secukupnya Garam
  • secukupnya lada
  • secukupnya gula
  • 600 ml air
  • secukupnya Daun pisang

Cara Membuat :
  1. Cuci bersih ayam dan beri perasan jeruk nipis dan garam diamkan selama kurang lebih 15 menit kemudian bersihkan kembali
  2. Haluskan bumbu2 seperti bawang merah dan putih
  3. Panaskan wajan, tumis bawang merah dan putih. Masukkan sereh jahe dan lengkuas yang sudah digeprek. Dan masukan daun jeruk dan daun salam oseng sebentar
  4. Masukan ayam tumis ayam sebentar dan masukkan santan kemudian air kurang lebih 600 ml. Kemudian masukan belimbing wuluh dan tomat hijau, tes rasa dan biarkan mendidih sebentar lalu matikan api
  5. Siapkan daun pisang dan tata rapih ayam beserta kuahnya kemudian tusukan lidi ke daun pisangnya
  6. Kukus ayam kurang lebih 30 menit dan sajikan selagi hangat dengan nasi hangat tentunya. Selamat menikmati😊

Demikianlah informasi mengenai Resep Garang asem ayam perdana ala Silvia Octaviany. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Rabu, 14 November 2012

Resep Opor Ayam Kacang Merah ala Atik BubundaFF

Resep Opor Ayam Kacang Merah ala Atik BubundaFF

Bahan - Bahan :
  • 500 gr sayap ayam yg sdh dikukus
  • 250 gr kacang merah, rebus, tiriskan
  • 1 bks santan kara kecil
  • ♡♡ Bumbu halus
  • 1 sdt ketumbar
  • 1/4 sdt jinten
  • 7 bh bw merah
  • 5 bh bw putih
  • 3 btr kemiri
  • d. salam
  • d. jeruk
  • serai
  • lengkuas geprek
  • 1 ruas jari jahe
  • garam
  • merica bubuk
  • totole

Cara Membuat :
  1. Tumis bumbu halus hinggq harum, masukkan daun salam, daun jeruk, serai, laos, dan gula merah, tambahkan sedikit air
  2. Setelah bumbu matang masukkan ayam dan kcg merah, tambahkan air, masak hingga bumbu meresap. Tambahkan garam, merica bubuk dan totole. Koreksi rasa
  3. Tambahkan santan kara. Masak hingga kuah mengental.

Demikianlah informasi mengenai Resep Opor Ayam Kacang Merah ala Atik BubundaFF. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Selasa, 13 November 2012

Resep Ayam goreng mudah dengan 3 bahan tanpa garam tapi gurih! ala Ekitchen

Resep Ayam goreng mudah dengan 3 bahan tanpa garam tapi gurih! ala Ekitchen

Bahan - Bahan :
  • 6 potong ayam
  • 8 siung bawang putih
  • 1.2 liter air
  • Minyak untuk menggoreng

Cara Membuat :
  1. Bersihkan ayam, potong sesuai selera. Saya ambil paha atas, bawah dan bagian sayap.
  2. Geprek hancur bawang putih
  3. Didihkan air, 500 ml untuk rebusan 1 dan 700 ml untuk rebusan 2
  4. Masukan ayam ke rebusan 1 (air harus mendidih), diamkan 10 menit dengan api kecil, lalu buang
  5. Lalu masukan ke air rebusan 2 beserta bawang putih(air harus mendidih) dan diamkan hingga air jadi 1/2.
  6. Sisihkan air kaldu. Bisa untuk sup. Ayam tiriskan sekering mungkin agar tidak muncrat pas digoreng
  7. Siapkan wajan, tuang minyak. Tunggu panas baru masukan ayam
  8. Goreng sebentar sekitar 3 menit di tiap sisi atau hingga kecokelatan
  9. Sajikan hangat
  10. Tips: jika ingin memakai garam boleh saja, tapi saya sarankan hanya untuk membersihkan di awal saja, karena rasa dari ayam ini sudah gurih sekali.

Demikianlah informasi mengenai Resep Ayam goreng mudah dengan 3 bahan tanpa garam tapi gurih! ala Ekitchen. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Minggu, 11 November 2012

Resep Soto ayam kudus ala dhe's kitchen (Subandhini A.P)

Resep Soto ayam  kudus ala dhe's kitchen (Subandhini A.P)

Bahan - Bahan :
  • 1 ekor ayam kampung (bs diganti ayam yg lain)
  • 1500 ml air
  • 3 lembar daun salam
  • 3 lembar daun jeruk
  • 1 buah serei (memarkan)
  • 1,5 sendok makan garam (bisa ditambah atau dikurang jk kurang pas)
  • 1 sendok teh kaldu ayam bubuk (aq skip)
  • Bumbu halus :
  • 1 sendok teh gula merah/ gula jawa
  • 6 buah bawang merah
  • 3 buah bawang putih
  • 6 buah kemiri (sangrai)
  • 2 cm ruas jahe
  • 1 cm ruas kunyit
  • 1 sendok teh ketumbar
  • 1/2 sendok teh merica
  • 1/4 sendok teh jinten
  • Bahan tambahan lain :
  • secukupnya Mie soon /bihun
  • Daun bawang dan daun seledri
  • Bawang goreng
  • Sambal rawit , kecap dan jeruk nipis secukupnya untuk penayajian

Cara Membuat :
  1. Siapkan bumbu
  2. Haluskan bumbu halus lalu tumis bumbu halus hingga benar2 matang lali masukan daun jeruk,daun salam dan serei..Tumis sampai matang dan baunya harum
  3. Masukkan bumbu yg sudah ditumis kedalam rebusan ayam, rebus hingga bumbu meresap
  4. Tambahkan 2 sendok makan kecap manis ke kuah Soto
  5. Saring kuah Soto, goreng ayam rebusan untuk suwiran soto
  6. Siapkan nasi dan pelengkap soto lain di mangkuk, lalu siram dengan kuahnya.

Demikianlah informasi mengenai Resep Soto ayam kudus ala dhe's kitchen (Subandhini A.P). Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Resep Sate usus ayam ala angkringan ala Erna Dwi

Resep Sate usus ayam ala angkringan ala Erna Dwi

Bahan - Bahan :
  • 300 gram usus ayam (remas2 dg 1 buah jeruk nipis yg sdh dipotong2,cuci bersih,tiriskan)
  • 2 batang serai (memarkan)
  • 2 lembar daun salam
  • 3 lembar daun jeruk purut
  • 1 ruas jahe (memarkan)
  • 2 sdm kecap manis
  • Secukupnya garam
  • Secukupnya kaldu ayam bubuk
  • Secukupnya gula merah
  • Bumbu halus:
  • 5 siung bawang merah
  • 3 siung bawang putih
  • 6-10 buah cabe merah keriting (aku nggak pake)
  • 1 buah cabe merah besar
  • 4 butir kemiri
  • 1 sdt ketumbar (sangrai)
  • 1 cm kunyit (bakar)

Cara Membuat :
  1. Didihkan air,masukkan usus yg sdh dicuci bersih,tambahkan daun jeruk,serai & jahe, rebus kurleb 10 menit, buang airnya, potong2 sesuai selera, tiriskan. Proses ini untuk menghilangkan bau krg sedap pd usus, jd jgn di skip yaa
  2. Tumis bumbu halus sampai wangi, masukkan daun salam, aduk rata lalu masukkan usus, bumbui garam, gula merah, kecap manis & kaldu ayam bubuk, beri sedikit air, masak sampai air menyusut & bumbu meresap, tes rasa, bila sdh pas matikan api.
  3. Tusukkan usus pd tusuk sate, dan taraaaaa sate usus siap dihidangkan. Bila ingin lbh sedap sate usus bisa dipanggang diatas bara api atau diatas teflon sebentar. Tp bila males ribet, tanpa dipanggangpun sate usus ini sdh enak

Demikianlah informasi mengenai Resep Sate usus ayam ala angkringan ala Erna Dwi. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Resep Chicken Teriyaki ala adinda

Resep Chicken Teriyaki ala adinda

Bahan - Bahan :
  • 250 gram ayam
  • 2 siung bawang putih
  • 2 cm jahe
  • 1 butir bawang bombay
  • 1 sachet saus teriyaki
  • secukupnya garam
  • secukupnya air jeruk nipis
  • secukupnya lada
  • secukupnya air

Cara Membuat :
  1. Bersihkan ayam, lumuri dengan garam, lada dan perasan air jeruk nipis, simpan dikulkas selama 3 jam
  2. Tumis bawang putih hingga harum, masukkan jahe yg telah dimemarkan dan bawang bombay. Tumis hingga layu
  3. Masukkan ayam. Tumis sebentar. Masukkan setengah gelas air dan saus teriyaki. Kecilkan api. Masak selama 15-20 menit hingga air menyusut. Koreksi rasa. Sajikan :)

Demikianlah informasi mengenai Resep Chicken Teriyaki ala adinda. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Resep Ayam Serundeng khas Jawa ala sarrmoe

Resep Ayam Serundeng khas Jawa ala sarrmoe

Bahan - Bahan :
  • 1 butir kelapa parut
  • 1 ekor ayam (potong sesuai selera)
  • 6 siung bawang putih
  • 4 siung bawang merah
  • 4 butir kemiri
  • 1 cm ruas jahe
  • 3 cm ruas kunyit
  • 3 lembar daun salam
  • 10 biji merica
  • 1,5 sdt biji ketumbar
  • 1 batang sereh
  • secukupnya garam
  • secukupnya gula
  • 1 ons gula merah

Cara Membuat :
  1. Cuci bersih ayam, kemudian rebus.
  2. Selagi menunggu ayam direbus. Haluskan bumbu: bawang putih, bawang merah, kemiri, merica, ketumbar, jahe, dan kunyit. Geprek sereh.
  3. Setelah ayam direbus kurleb 7 menit, buang air rebusan. Kemudian masukkan air lagi beserta bumbu halus, garam,daun salam dan gula. Rebus sampai matang.
  4. Setelah ayam matang, dan sisa air rebusan tinggal tersisa 1/4 saja dr jumlah air pada awal perebusan, angkat ayam, dan sisihkan.
  5. Goreng ayam dengan tingkat kematangan yang diinginkan.
  6. Ambil air sisa rebusan ayam tadi, masukkan ke dalam wajan, tambahkan irisan gula merah, kemudian masakkan parutan kelapa. Oseng2 (bahasa jawanya "gangsang") sampai warna kecoklatan.
  7. Campur ayam yang sudah matang dengan serundeng (parutan kelapa goreng), sajikan.

Demikianlah informasi mengenai Resep Ayam Serundeng khas Jawa ala sarrmoe. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Sabtu, 10 November 2012

Resep Kari kental ayam kampung ala Eri Suryani

Resep Kari kental ayam kampung ala Eri Suryani

Bahan - Bahan :
  • Secukupnya Bumbu kari (saya beli di tempat bumbu" masak)
  • 1/2 kilo ayam kampung muda
  • Sedikit Kacang daging(saya pakai kacang)
  • Secukupnya Santan
  • 1 butir Magi rasa ayam
  • Sedikit kayu manis
  • Bahan" bikin acar :
  • Secukupnya Mentimun
  • secukupnya kol
  • secukupnya mentimun
  • Sedikit Cuka
  • Sedikit Bawang Merah
  • Sedikit Lombok (cabe rawit)

Cara Membuat :
  1. Pertama bikin acar dulu : Kupas bawang merah , siapkan cabe rawit , parut kasar wortel , kupas kulit mentimun potong"dadu , iris kol tipis" ... setelah selesai masukan semua bahan kedalam mangkuk kasih air panas sama cuka secukpnya , lalu simpan tutup biar layu .. (lebih enak acar yang di diamkan semalaman di kulkas)
  2. Rendam kacang daging 10menit , setelah di rendam rebus kacang sampai empuk ..
  3. Cuci ayam , potong ayam kampung kecil-kecil ..(kalau di potong kecil" lebih meresap bumbunya)
  4. Siapkan santan perasaan pertama (kental) , perasan kedua .
  5. Masukan bumbu kari oseng"sebental , lalu masukan ayam kampung oseng" sampai ayam kampung dibaluri bumbu .. Masukan santal perasaan kedua lalu ungkep ..
  6. Masukan kacang daging , masukan magi ayam , kayu manis , gula pasir , cek rasa ya .. Setelah menyusut ayam sudah empuk lalu masukan lagi santan kental ..
  7. Setelah di masukan santan kental menyusut , lalu angkat karinya .. Sajikan beri taburan bawang goreng ..

Demikianlah informasi mengenai Resep Kari kental ayam kampung ala Eri Suryani. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Rabu, 07 November 2012

Resep Ayam Balado ala Dewi Retno Ningsih

Resep Ayam Balado ala Dewi Retno Ningsih

Bahan - Bahan :
  • 5 Ayam
  • 4 Bawang Merah
  • 4 Bawang Putih
  • 5 Cabe Rawit
  • 15 Cabe Merah Besar
  • 1 Kemiri
  • 2 Daun Salam
  • secukupnya Garam
  • secukupnya Penyedap
  • secukupnya Gula Merah
  • secukupnya Daun Bawang
  • secukupnya Seledri
  • secukupnya Air

Cara Membuat :
  1. Blender bawang putih, bawang merah, cabe merah besar, cabe rawit, kemiri.
  2. Gongso bawang bombai yang sudah di potong-potong sama daun salam hingga wangi, lalu masukkan bumbu yang sudah di blender dan tambah air secukupnya.
  3. Tambahkan garam, penyedap, gula merah aduk hingga rata tunggu sampai mendidih.
  4. Setelah mendidih masukkan ayam yang sudah di goreng sebelumnya. Lalu masukkan daun bawang sama seledrinya juga. Tunggu sampai air berkurang dan meresap ke ayamnya.
  5. Setelah bumbu meresap, sajikan.

Demikianlah informasi mengenai Resep Ayam Balado ala Dewi Retno Ningsih. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Resep Buffalo Chicken Wings ala Ghariza Priyanto

Resep Buffalo Chicken Wings ala Ghariza Priyanto

Bahan - Bahan :
  • 10 buah sayap ayam dipotong 2
  • 1/2 botol bbq sauce merk Del Monte
  • 30 gram salted butter
  • 1 pack tepung kobe crispy
  • 2 sdm madu

Cara Membuat :
  1. Bersihkan sayap ayam, dan potong dua. Kemudian keringkan dengan tissue dapur.
  2. Buat tepung kering dan tepung basah (yg sudah dicampur air)
  3. Celupkan ayam ke tepung kering.. tepung basah kemudian tepung kering lagi. Sisihkan
  4. Goreng sayap ayam dengan minyak canolla oil sampai garing dan keemasan.
  5. Tumis butter sampai berbentuk krim dan masukan bbq sauce dan madu, aduk cepat sampai tercampur rata. Matikan api dan Masukkan sayap sayap ayam, aduk2 hingga rata. Sajikan.

Demikianlah informasi mengenai Resep Buffalo Chicken Wings ala Ghariza Priyanto. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Resep Ayam Suwir Bumbu Bali ala Dhi Mantra

Resep Ayam Suwir Bumbu Bali ala Dhi Mantra

Bahan - Bahan :
  • 4 Potong Dada Ayam
  • 3 Siung Bawang Merah
  • 3 Siung Bawang Merah
  • Terasi
  • 2 Buah Kunyit
  • 2 Buah Kencur
  • 2 Buah Lengkuas
  • 15 Buah Cabe Merah
  • Gulah merah
  • 2 Batang Serai
  • Merica
  • 1 Sendok Teh Garam
  • 4 Lembar Daun Jeruk
  • 4 Lembar Daun Salam
  • Santan Kental
  • Minyak Goreng

Cara Membuat :
  1. Panaskan minyak sayur, masukan bumbu halus, tumis hingga wangi, masukan ayam suwir aduk sampai merata pada ayam, masukan santan, garam, merica, asam jawa, irisan daun jeruk dan daun salam, masak sampai agak mengering.

Demikianlah informasi mengenai Resep Ayam Suwir Bumbu Bali ala Dhi Mantra. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Selasa, 06 November 2012

Resep Tongseng Ayam Santan ala hanhanny

Resep Tongseng Ayam Santan ala hanhanny

Bahan - Bahan :
  • 700 gr Ayam,saya pke ayam kampung muda bersihkn potong2 sesuai selera,rebus dipresto kurleb 20 mnit dah empuk,ambil air kaldunya skitar 700 cc.
  • 30 cc santan kental kara
  • 1 sdm margarin
  • 2 sdm minyak goreng
  • BUMBU HALUS :
  • 10 siung bawangmerah
  • 5 siung Bawang putih
  • 5 buah cabe keriting
  • 7 butir kemiri
  • 1 sdt ketumbar bubuk
  • 1/2 sdt kunyit bubuk
  • PELENGKAP :
  • 3 buah cabe ijo iris2
  • 3 buah tomat iris2
  • 5 lembar kol potong2
  • 10 buah cabe rawit utuh ( pedas sesuai selera)
  • 2 batang sereh geprek
  • Sejempol lengkuas geprek
  • 2 lmbr daun salam
  • secukupnya Gula pasir dan garam
  • 2 sdm kecap mnis
  • 1/2 sdm kecap asin
  • Secukupnya pnyedap rasa ( optional )
  • Bawang goreng

Cara Membuat :
  1. Tumis bumbu halus dgn margarin dan minyak goreng,masukn serai,daun salam,lengkuas,caberawit,tumis sampai wangi.
  2. Beri gula garam,kecap manis,kecap asin,penyedap rasa,koreksi rasa.
  3. Terakhir masukan potongan kol,cabe hijau,tomat,aduk rata kmbli,didihkn sbntar,matikan api.
  4. Sajikan dgn taburan bawang goreng.

Demikianlah informasi mengenai Resep Tongseng Ayam Santan ala hanhanny. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Resep Ayam Kucai Tofu ala Helena

Resep Ayam Kucai Tofu ala Helena

Bahan - Bahan :
  • 2 bh tofu telur
  • 100 gram fillet ayam, potong kecil2
  • 2 siung bawang putih, haluskan
  • Sesuai selera kucai, potong panjang2
  • 3 sdm saus tiram
  • 1 sdm kecap asin
  • 1 sdm kecap manis
  • 1/2 sdt kaldu ayam bubuk
  • 1/2 sdm gula pasir
  • 1/2 sdt merica
  • Tepung maizena

Cara Membuat :
  1. Potong2 tofu selebar 2cm. Gulingkan di tepung maizena, kemudian goreng hingga kecoklatan. Tiriskan.
  2. Tambahkan air agak banyak, biarkan hingga mendidih. Tambahkan gula, merica, garam, kaldu ayam bubuk. Tes rasa.
  3. Kentalkan dengan larutan 1sdm maizena dan air. Sajikan panas2.

Demikianlah informasi mengenai Resep Ayam Kucai Tofu ala Helena. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Senin, 05 November 2012

Resep Ayam Woku ala noury puspita

Resep Ayam Woku ala noury puspita

Bahan - Bahan :
  • 1/2 Ekor Ayam
  • 8 siung Bawang merah
  • 6 siung Bawang putih
  • 3 buah Cabai merah keriting
  • 4 buah kemiri
  • 1 ruas Kunyit
  • 1 ruas Lengkuas, Memarkan
  • 1 ruas Jahe, Memarkan
  • 3 Lembar Daun Salam
  • 2 Batang Serai, Memarkan
  • secukupnya Daun Kemangi
  • 7 buah cabai rawit
  • 1 L air
  • secukupnya Garam
  • secukupnya Gula

Cara Membuat :
  1. Potong ayam menjadi 6 bagian
  2. Haluskan bawang merah, bawang putih, cabai merah keriting, kemiri dan kunyit
  3. Tumis bumbu yang sudah dihaluskan, daun salam, batang sereh, lengkuas dan jahe hingga harum
  4. Setelah harum, tambahkan air dan masukan ayam, cabai rawit, garam dan gula secukupnya masak hingga empuk dan air menyusut
  5. Setelah empuk, tes rasa dan tambahkan daun kemangi aduk sebentar dan siap dihidangkan

Demikianlah informasi mengenai Resep Ayam Woku ala noury puspita. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Resep Spicy chicken wings ala Tasty ala Bintang Pagi

Resep Spicy chicken wings ala Tasty ala Bintang Pagi

Bahan - Bahan :
  • bumbu ayam tepung:
  • 350 gr sayap ayam
  • 7 sendok makan tepung terigu
  • 1/2 sendok teh baking soda
  • secukupnya lada garam
  • saus:
  • 2 sendok makan mentega/blueband
  • 2 siung bawang putih
  • 5 sendok makan saus tomat/pedas
  • 100 ml air (sesuai selera)
  • secukupnya bon cabe/cabe
  • secukupnya lada garam
  • secukupnya biji wijen

Cara Membuat :
  1. Cuci ayam. Campur tepung dg lada garam dan baking soda. Lumuri ayam dg tepung tsb dan goreng hingga golden brown dg api kecil.
  2. Tumis bawang putih dg mentega, tambahkan air, masukkan saus. Lalu tambahkan bon cabe, kemudian ayam tepung tadi. Tambahkan lada garam, aduk rata hingga air mengental, lalu masukkan biji wijen. Siap disajikan.

Demikianlah informasi mengenai Resep Spicy chicken wings ala Tasty ala Bintang Pagi. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Minggu, 04 November 2012

Resep Ayam goreng lengkuas ala christin

Resep Ayam goreng lengkuas ala christin

Bahan - Bahan :
  • 1 ekor Ayam (* saya pakai ayam pejantan)
  • 150 gr lengkuas diparut
  • 2 btg serai memarkan
  • 4 lbr daun salam
  • secukupnya air, untuk rebus ayam sampai empuk dan meresap
  • Garam & gula pasir
  • minyak untuk menumis bumbu halus
  • Bumbu yg dihaluskan:
  • 6 siung bawang merah
  • 10 siung bawang putih
  • 5 btr kemiri
  • 2 cm kunyit
  • 1 sdm ketumbar
  • 1 bh cabe merah buang biji

Cara Membuat :
  1. Tumis bumbu halus yg sudah dihaluskan dengan minyak sampai harum, masukkan daun salam, lengkuas, sereh dan ayam. Aduk sampai ayam berubah warna
  2. Masukkan garam, gula pasir. Aduk sampai rata.. setelah itu, masukkan air secara bertahap. Rebus daging ayam sampai empuk dan bumbu meresap
  3. Setelah itu goreng ayam dalam api sedang hingga kecoklatan.. sisa ayam jg bisa dimasukkan ke dalam freezer sebagai cadangan ayam goreng.. hmm, yummy

Demikianlah informasi mengenai Resep Ayam goreng lengkuas ala christin. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Resep Mie Ayam ala abang2 ala FristaMamaKhanza

Resep Mie Ayam ala abang2 ala FristaMamaKhanza

Bahan - Bahan :
  • 🍲 Bahan :
  • Mie kuning kering direbus/mie basah
  • minyak wijen
  • 🍲 Bahan tumisan ayam :
  • 500 gr Dada ayam
  • 3 ikat Daun Bawang
  • 🍲 Bumbu tumisan ayam (dihaluskan):
  • 6 siung bawang putih
  • 3 siung bawang merah
  • 2 butir kemiri
  • 1 sdt ketumbar
  • 1 sdt merica
  • 5 sdm kecap manis
  • secukupnya Bubuk kaldu
  • 🍲 Bahan minyak ayam:
  • 200 gr kulit ayam
  • 2 siung bawang putih cincang kasar
  • 🍲 Bahan Minyak bawang :
  • 4 siung bawang merah dirajang
  • 5 sdm minyak sayur
  • 🍲 Kuah mie :
  • Kaldu ayam
  • 3 siung bawang putih digeprek
  • 2 sdt merica
  • 🍲 Pelengkap :
  • saos sambal
  • kucai dirajang
  • pangsit rebus/pangsit goreng
  • bawang goreng

Cara Membuat :
  1. Cara membuat minyak ayam (versi Q):
  2. Kulit ayam dipotong2, kemudian bawang putih digeprek. Lalu tumis dengan sedikit minyak. Kemudian tunggu sampai kulit mengeluarkan minyak dan kulit jadi kering spt keripik.Biarkan dingin, Lalu saring ke dalam wadah/ botol bersih. Minyak ini juga bisa kita gunakan sbg penyedap untuk tumisan
  3. Cara membuat minyak bawang (versi Q):
  4. bawang merah dirajang lalu digoreng ke dalam minyak yang agak banyak..biarkan sampai bawang jadi kecoklatan tapi jangan sampai gosong. Biarkan dingin lalu masukkan ke dalam wadah/ botol
  5. Cara membuat tumisan ayam :
  6. Rebus ayam sampai matang, saring air sisa rebusannya untuk membuat kuah mie ayam. Setelah matang suwir2 atau dipotong kotak. Kemudian bumbu yang sudah dihaluskan ditumis dengan sedikit minyak, tambahkan bawang daun.Masukkan ayam suwir, tambahkan kecap dan sedikit air. Masukkan gula, garam, dan penyedap. Koreksi rasanya
  7. Cara membuat kuah mie ayam simpel :
  8. 3 siung bawang putih digeprek/ dirajang lalu tumis sebentar,masukkan kuah kaldu. Beri sedikit merica
  9. Langkah penyajian :
  10. Di dalam mangkok saji masukkan 1 sdm minyak wijen, 1 sdm minyak ayam, 1 sdm minyak bawang dan sedikit merica, lalu aduk bersama mie. Beri tumisan ayam dan kuah. Taburi bawang goreng dan kucai. Tambahkan saos sambal

Demikianlah informasi mengenai Resep Mie Ayam ala abang2 ala FristaMamaKhanza. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Sabtu, 03 November 2012

Resep Soto ayam ala Sari Utami Kimdonghwa

Resep Soto ayam ala Sari Utami Kimdonghwa

Bahan - Bahan :
  • 500 gr dada ayam
  • 2 ltr air
  • 5 lbr daun jeruk
  • 2 lbr daun salam
  • 1 batang daun bawang (iris)
  • 2 batang serai (memarkan)
  • 1 ruas lengkuas (memarkan)
  • 1 ruas jahe (memarkan)
  • 1 sdm gula pasir
  • 1/2 sdt lada bubuk
  • 2 1/2 sdt garam
  • Bumbu yang dihaluskan:
  • 3 siung bawang putih
  • 5 siung bawang merah
  • 5 bh kemiri
  • 1 ruas kelingking kunyit
  • Pelengkap:
  • secukupnya jeruk nipis
  • secukupnya bawang goreng

Cara Membuat :
  1. Rebus ayam sampai matang. Lalu suwir" daging ayamnya. Air rebusannya jangan dibuang dipakai untuk kuahnya.
  2. Tumis bumbu halus dan bahan lainnya sampai harum, lalu masukan air rebusan ayam, dan masukan ayam yg sudah di suwir" tadi. Tambahkan irisan daun bawang, setelah mendidih angkat.
  3. Sajikan dengan perasan jeruk nipis dan taburi dengan bawang goreng.
  4. NB: Bisa ditambahkan telur rebus, kentang, dan soun. Tp saya tidak memakai telur dan kentang ataupun soun saya hanya menggunakan ayam saja. ^_^....

Demikianlah informasi mengenai Resep Soto ayam ala Sari Utami Kimdonghwa. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Resep Nugget Wortel Ayam Jamur ala Nena

Resep Nugget Wortel Ayam Jamur ala Nena

Bahan - Bahan :
  • 250 gr ayam fillet
  • 1 bks jamur enoki
  • 1 batang wortel
  • 2 butir telur ayam
  • 4 siung bawang putih
  • 1 sdt merica
  • Secukupnya tepung bumbu sasa original
  • Secukupnya tepung bumbu sasa spicy
  • Secukupnya tepung roti
  • Secukupnya maizena

Cara Membuat :
  1. Potong-potong jamur enoki lalu parut wortel. Sisihkan di tempat ayam tadi.
  2. Tumbuk bawang putih, merica dan garam. Jika sudah halus, sisihkan.
  3. Aduk semua bahan yang sudah disisihkan dengan telur dan maizena sampai rata. Jika sudah rata masukkan tepung bumbu original pelan-pelan sampai tekstur yang diinginkan. (Jika ingin ayam lebih terasa, tepungnya jangan terlalu banyak)
  4. Siapkan loyang / wadah anti panas, oleskan minyak. Tuang seluruh bahan yang sudah diaduk ke dalam wadah tersebut.
  5. Kukus adonan selama kurang lebih 30 menit atau sampai matang.
  6. Potong-potong adonan yang sudah matang
  7. Siapkan bahan kering di tempat terpisah
  8. Masukkan potongan nugget kukus ke adonan tepung bumbu spicy, celupkan ke telur lalu gulung di tepung roti sampai tertutup rata. Ulangi sampai seluruh nugget habis.
  9. Setelah semua tertutup tepung roti, masukkan ke dalam wadah dan simpan dalam freezer. Nugget siap digoreng min 1 jam dulu di dalam freezer supaya tepung rotinya sudah nempel

Demikianlah informasi mengenai Resep Nugget Wortel Ayam Jamur ala Nena. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Jumat, 02 November 2012

Resep Mie Goreng Spesial Smoked Beef and Chicken ala Ghariza Priyanto

Resep Mie Goreng Spesial Smoked Beef and Chicken ala Ghariza Priyanto

Bahan - Bahan :
  • 1 pak mie telur lebar
  • 2 butir telur
  • 3 lembar smoked beef
  • 1/2 dada ayam
  • 3 siung bawang merah
  • 2 siung bawang putih
  • 2 batang daun bawang
  • 6 sdm kol di cacah halus
  • 2 btr kemiri
  • 1 sdt garam
  • 1/2 sdm lada
  • 1/2 sdt royco ayam
  • secukupnya kecap manis
  • secukupnya minyak goreng

Cara Membuat :
  1. Siram mie telor dengan air panas sampai lunak, sisihkan. Aduk dengan lada , garam, kecap dan royco ayam. Sisihkan.
  2. Masukan mie yg sudah diberi bumbu dan aduk2 hingga tercampur rata dan matang.
  3. Siap dihidangkan. 😊

Demikianlah informasi mengenai Resep Mie Goreng Spesial Smoked Beef and Chicken ala Ghariza Priyanto. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Resep Ayam suwir rica rica ala Shelly Tanadi

Resep Ayam suwir rica rica ala Shelly Tanadi

Bahan - Bahan :
  • 1/2 ekor ayam (yang sudah dipotong-potong)
  • Air (untuk merebus)
  • 1 buah bawang bombay
  • 5 buah cabai keriting
  • 1/2 buah tomat
  • 1 pcs santan instant kemasan (ukuran kecil)
  • 1 buah sereh & 3cm lengkuas (geprek)
  • Jahe , kunyit masing-masing seukuran 3cm atau 1/2 jari
  • 1/2 sendok teh Lada
  • 1/2 sendok teh gula
  • 1/2 sendok teh penyedap jamur (pengganti micin karena lebih sedikit MSG)
  • 3 sendok makan kecap manis
  • 2 siung bawang merah
  • 2 siung bawang putih
  • 3 butir kemiri
  • 3 sdt makan minyak sayur
  • 1 lembar daun salam
  • 1 lembar daun jeruk

Cara Membuat :
  1. Cuci bersih ayam, rebus (jangan overcook karna daging nya bisa menciut/sedikit), lalu di suwir
  2. Langkah selanjutnya, masukkan suwiran daging ayam, tumis sebentar hingga tercampur bumbu, masukkan santan kelapa instant 1 bungkus dan air 1/4 gelas atau sedikit saja, agar santan bisa tercampur dan meresap ke ayam. Lalu tutup wajan.
  3. Setelah air santan dirasa cukup mengering atau meresap, tambahkan bumbu, garam, penyedap, gula dan kecap manis. Semua sesuai dengan takaran lalu di aduk terus hingga santan meresap semua (kering tanpa kuah) *disaat mengaduk gunakan api kecil*
  4. Siapkan piring cantik untuk penyajian, angkat tumisan ayam suwir and walaaaa siap disajikan selagi hangat dengan nasi panas.

Demikianlah informasi mengenai Resep Ayam suwir rica rica ala Shelly Tanadi. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Kamis, 01 November 2012

Resep Tongseng Ceker Ayam Cihuuuy ala RENY EKA SAPUTRI

Resep Tongseng Ceker Ayam Cihuuuy ala RENY EKA SAPUTRI

Bahan - Bahan :
  • 10 buah ceker ayam, cuci bersih dan potong menjadi 2 bagian
  • Bumbu yang dihaluskan:
  • 3 siung bawang putih
  • 4 siung bawang merah
  • sejumput merica
  • sejumput ketumbar
  • sejumput jinten
  • 5 biji cabai setan
  • 5 biji cabai keriting merah
  • 2 lembar daun salam
  • 2 lembar daun cengkih
  • 1 ruas serai
  • 2 cm kunyit
  • 1 cm kencur
  • 2 cm jahe
  • 4 cm lengkuas
  • 4 cm kayu manis
  • 2 sdm kecap manis
  • secukupnya garam
  • kubis
  • 2 buah tomat
  • 1 batang daun bawang
  • secukupnya air
  • 200 cc santan

Cara Membuat :
  1. Haluskan semua bumbu tadi. panaskan minyak goreng tumis bumbu hingga matang dan harum
  2. Setelah bumbu matang dan harum tambahkan air dan masukkan ceker ayam tunggu sampai kira-kira ceker matang
  3. Koreksi rasa dan setelah kira-kira ceker udah empuk masukkan kubis, tomat dan daun bawang
  4. Masukkan santan, setelah itu tunggu sampai air mendidih lagi airnya, udah deeh tongseng ceker ayam siap untuk dinikmati bareng keluarga. mudahkan? selamat mencoba :)

Demikianlah informasi mengenai Resep Tongseng Ceker Ayam Cihuuuy ala RENY EKA SAPUTRI. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Resep Tempe bacem bumbu ungkep ayam ala Diah Yulianti

Resep Tempe bacem bumbu ungkep ayam ala Diah Yulianti

Bahan - Bahan :
  • Bumbu ungkepan ayam
  • 150 gram gula Jawa
  • 1 sdm gula pasir
  • 1/2 sdt garam
  • 200 cc air

Cara Membuat :
  1. Masak tempe dan semua bumbunya sampai saat, tapi jangan sampai kering. Dinginkan.
  2. Goreng tempe bacem sampai kecokelatan,jangan sampai gosong.
  3. Angkat dan tiriskan.

Demikianlah informasi mengenai Resep Tempe bacem bumbu ungkep ayam ala Diah Yulianti. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Resep Sup ayam sehat ala Rufaidah💖

Resep Sup ayam sehat ala Rufaidah💖

Bahan - Bahan :
  • 100 gr dada ayam, potong
  • 1 biji wortel
  • secukupnya kol
  • 1 biji kentang
  • 2 batang daun seledri
  • bumbu halus :
  • 1 siung bamer
  • 1 siung bapet
  • 1 biji kemiri
  • sejumput ketumbar
  • secukupnya garam dan lada

Cara Membuat :
  1. Ulek bumbu halus dan tumis hingga harum. Tambahkan air sekitar 2 gelas. Masukkan ayam, wortel, kentang, dan kol. Tutup hingga matang. Taerakhir tabur seledri

Demikianlah informasi mengenai Resep Sup ayam sehat ala Rufaidah💖. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.

Resep Ayam Goreng Kampung ala Novhiesnotes

Resep Ayam Goreng Kampung ala Novhiesnotes

Bahan - Bahan :
  • 1 kg ayam, potong 16 bagian
  • 5 siung bawang putih
  • 3 siung bawang putih
  • 1 ruas jahe geprek
  • 1 ruas kunyit, geprek
  • 2 buah kemiri, sangrai
  • 2 lembar daun jeruk
  • 1 sdm ketumbar, sangrai
  • 2 lembar daun salam
  • 2 batang sereh, geprek
  • bila suka kaldu bubuk
  • 2 butir telur , kocok
  • minyak untuk menggoreng
  • 2 butir telur , kocok
  • minyak untuk menggoreng

Cara Membuat :
  1. Haluskan bawang, kemiri dan ketumbar
  2. Tumis bumbu halus dan bumbu herba lainnya hingga harum
  3. Tambahkan 2 gelas air, seasoning dengan garam dan bubuk kaldu, rebus hingga mendidih.
  4. Masukkan ayam, kecilkan api, tutup.. ungkep ayam hingga merasuk.
  5. Tiriskan ayam, dinginkan
  6. Kocok telur tambahkan sedikir garam, lumuri ayam dengan telur, goreng dengan minyak panas api kecil.

Demikianlah informasi mengenai Resep Ayam Goreng Kampung ala Novhiesnotes. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep oalahan ayam yang lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep ayam lengkap.